iyyap , aku salah satu dari kalian semua , cita-cita aku adalah menjadi seorang politisi ! aku harus bisa :(
namun itu semua tidak berjalan sesuai keinginan aku , orang tua ku adalah sosok yang keras dan menentang semua apa yang ia anggap salah :(
salah satunya ya cita-citaku . sewaktu kecil sekitar usia 5 tahun ayahku bertanya sama aku , "aya(panggilan kecilku) waktu besar nanti pengen jadi apa ? aku spontan bilang ''dokter, abis biar bisa ngobatin nenek :(
sejak itulah semua keluarga mendukung cita-citaku , namun dengan berjalannya waktu aku merasa tidak nyaman dengan cita-cita itu, karena menurutku aku tidak mampu untuk menjadi seorang dokter , namun sepertinya keluarga aku tidak pernah bisa mengdengarkan itu semua :( mereka tetep aja maksa !
Sebenarnya keinginan aku ingin sekali menjadi seorang politisi karena buat aku menjadi wakil rakyat itu asik , karena apa ? karena kita bisa berusaha berjuang untuk kesejahteraan mereka :( tapi keluarga aku selalu mendekripsikan kalo politisi itu hanya orang-orang yang bermodal-kan jabatan sama korupsi aja , padahal kan tidak semua politisi seperti itu , akupun ingin sekali bisa bergabung kedunia itu :)
tapi untuk melangkah kesana sungguh tidak mudah , larangan keras keluarga ku menjadi faktor utama tapi aku wanita yang tetap harus memiliki pendirian !
aku hanya ingin bisa sukses kedepan , lari sekuat tenaga untuk bisa menggapai cita-cita aku .
aku hanya ingin besar nanti aku bisa di kenal banyak orang karena sifat dan sikap aku yang mudah membaur dengan dunia luar bukan karena harta atau tampang !
aku ingin membuat keluarga ku terutama kakek yang sepertinya mulai mendukung keinginan ku ini , aku ingin mengajak dia melihat tempat kerjaku nanti :)
aku juga ingin melihat senyuman indah orang-tua ku kepada ku karena hasil jeri payah mereka juga aku bisa menjadi seperti ini (amin ) .
aku ingin mengajak orang tua aku pergi ke negara inggris terutama kota(E******R) karena disana menyimpan banyak sejarah mimpi-mimpi banyak orang yang telah berhasil dan dikenal oleh banyak orang karena kepribadiannya bukan karena hal-hal negatif nya .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar